Breaking News:

Akhirnya Dapat Kejutan Ultah setelah Dua Tahun Terlewatkan, Reza Bukan Ungkap Harapan di Usia 40

Reza Bukan baru saja berulang tahun yang ke-40. Ia pun mendapat kejutan perayaan ulang tahun di gereja oleh sang istri.

Editor: Suli Hanna
Instagram/@rezbuk
Presenter Reza Bukan 

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Reza Bukan baru saja berulang tahun yang ke-40. Ia pun mendapat kejutan perayaan ulang tahun di gereja oleh sang istri.

Suasana bahagia tengah dirasakan presenter Deron Eka atau yang lebih populer dengan nama Reza Bukan.

Ia baru saja bertambah usia pada Kamis (26/11/2020).

Suami Serevina Silaen tersebut kini resmi berusia 40 tahun.

Beberapa hari setelah ulang tahun, Reza pun mendapat kejutan spesial.

Kejutan tersebut berupa perayaan di gereja pada Minggu (29/11/2020).

Dalam tayangan YouTube Beepdo, Reza mengaku sang istrilah yang telah menyiapkan kejutan tersebut.

Baca juga: Bebas dari Penjara, Reza Bukan Belum Berniat Kerja Bareng Farid Aja, Akui Punya Nazar Khusus

Baca juga: 5 Fakta Reza Bukan Menikah dengan Pendeta Cantik, Ternyata Serevina yang Duluan Ajak Nikah

Perayaan ulang tahun Reza Bukan
Perayaan ulang tahun Reza Bukan (YouTube Beepdo)

Ia pun bahagia bisa merasakan momen itu setelah 2 tahun tidak merayakan ulang tahun lantaran mendekam di penjara.

"Bukan merayakan tapi dirayakan. Idenya dari istri bikin ini semua.

Saya pikir udah tanggal 26 kan, hari ini ibadah biasa, cuma tadi udah agak curiga sih.

HALAMAN SELANJUTNYA ===============>

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Reza Bukanulang tahunSerevina Silaen
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved