Siapa Bilang Berkain Ribet? Arawinda Kirana Bagi Tips: Bisa Dipadukan dengan Berbagai Fashion Item
Tips berkain anti ribet dari Arawinda Kirana. Tanpa dijahit dan hanya diikat di tubuh, kamu bisa tampil stylish. Padukan dengan beragam fashion item.
Reporter: Suli Hanna
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Tips berkain anti ribet dari Arawinda Kirana. Tanpa dijahit dan hanya diikat di tubuh, kamu bisa tampil stylish. Padukan dengan beragam fashion item.
Pernah terpikirkan untuk menjadikan kain sebagai outfit sehari-harimu?
Memang, baju yang kita kenakan tiap hari juga terbuat dari kain yang telah dijahit.
Namun, lembaran kain seperti batik, kain etnik, dan kain tenun dari berbagai daerah ternyata bisa digunakan juga untuk sehari-hari tanpa perlu dijahit, lho.
Dengan selembar kain, kamu bisa mengkreasikan berbagai gaya.
Salah satu perempuan Indonesia yang gemar berkain sebagai outfit hariannya adalah Arawinda Kirana.
Pemain film 'Quarantine Tales' ini ternyata sudah berkain sejak kecil.
Baca juga: Prediksi Tren Fashion 2021, Warna Pastel Hits Lagi, Simak Tips Agar Kulit Tak Terlihat Makin Gelap
Baca juga: 3 Koleksi Fashion Unik Milik Nagita Slavina Berharga Fantastis, dari Topi hingga Case HP

"Aku penari Bali sejak umur 6 tahun.
Berangkat ke sanggar pakai kain, pulang dari sanggar pakai kain, narinya pakai kain.
Gaya Fashion Jessica Mila, Pose Baju Renang Disorot hingga Disandingkan dengan Georgina Rodriguez |
![]() |
---|
Tampil Mewah di Ikatan Cinta, 8 Busana Amanda Manopo 'Andin' Harganya Terjangkau, Dress Ini Termurah |
![]() |
---|
Terlihat Anggun, Busana Amanda Manopo saat Perankan Andin di Ikatan Cinta Disorot, Harga Fantastis! |
![]() |
---|
Bukan Main! Harga Celana Amanda Manopo di Ikatan Cinta Jadi Sorotan, Blazernya Lebih Fantastis! |
![]() |
---|
Gaya Fashion Syiva Angel, Intip Potret Selebgram yang Tersandung Kasus Narkoba di Bali, Selalu Modis |
![]() |
---|