Breaking News:

Kronologi Tewasnya Naya Rivera, Sempat Hilang dan Ditemukan di Danau Piru, Tak Ada Tanda Kekerasan

Setelah dilakukan pencarian selama satu pekan, jasad Naya Rivera ditemukan pada Senin (13/7/2020). Bagaimana kronologinya?

Instagram Naya Rivera
Naya Rivera 

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Inilah kronologi meninggalnya bintang Hollywood Naya Rivera.

Aktris Naya Rivera ditemukan tewas di Danau Piru, Ventura, California.

Sebelumnya, Naya Rivera dinyatakan hilang di danau tersebut.

Ia tengah berperahu dengan putranya.

Naya Rivera sempat dinyatakan hilang selama satu pekan.

Dalam kurung waktu tersebut, pencarian pun terus dilakukan.

5 Fakta Pengangkatan Jenazah Naya Rivera, Jasad Ditemukan di Hari Kematian Sahabat

Tak Hanya Naya Rivera, 2 Bintang GLEE Ini Alami Kematian Tragis: Mark Salling dan Cory Monteith

Naya Rivera
Naya Rivera (Instagram/ officialglee dan Yahoo Lifestyle)

Tak lupa disertai doa dari keluarga, sahabat serta penggemarnya.

Setelah dilakukan pencarian selama satu pekan, jasad Naya Rivera ditemukan pada Senin (13/7/2020).

Bagaimana kronologinya?

Berikut ini kronologi peristiwa tragis yang menimpa bintang drama musikal Glee tersebut:

8 Juli 2020

Naya Rivera pergi ke Danau Piru, sebuah danau buatan di Los Padres, National Forest, Ventura, Amerika Serikat

Di sana Naya Rivera diketahui menyewa sebuah perahu di danau.

Ia menyewa sekitar pukul 01.00 siang.

Saat itu Naya ditemani putranya, Josey yang berusia 4 tahun.

5 Fakta Naya Rivera Meninggal, Ditemukan Setelah 6 Hari Hilang, Para Pemeran Glee Beri Penghormatan

Halaman
123
Sumber: Kompas.com
Tags:
Naya RiveraGLEEDanau PiruHollywood
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved