Breaking News:

Sosok Ribka Tjiptaning, Kader PDIP yang Dipolisikan karena Sebut Soeharto Pembunuh Jutaan Rakyat

Ribka Tjiptaning kader PDIP yang kini dipolisikan usai sebut Soeharto pembunuh jutaan rakyat.

Editor: Eri Ariyanto
YouTube DPR RI/ Instagram Ribka Tjiptaning
SOSOK AKTIVIS - Ribka Tjiptaning kader PDIP yang kini dipolisikan usai sebut Soeharto pembunuh jutaan rakyat. 

Dia ditunjuk sebagai Ketua Bidang Kesehatan dalam kepengurusan DPP PDI Perjuangan periode 2025-2030.

Berikut riwayat organisasi Ribka Tjiptaning selengkapnya:

Ketua DPP PDI Perjuangan  Bidang Kesehatan (2025-2030)

Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Penanggulangan Bencana (2019 - 2024)

Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Sosial dan Penanggulangan Bencana (2015 - 2019)

Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Kesehatan dan Tenaga Kerja (2010 - 2015)

Pemuda Demokrat Indonesia, Sebagai: Sekretaris Jenderal (2002)

Pemuda Demokrat Jawa Barat, Sebagai: Wakil Ketua Dewan Pimpinan (2002)

Ketua Lembaga Penelitian Korban Peristiwa 65 (LPKP 65) (2002)

Ketua Paguyuban Korban ORBA (Pakorba), Sebagai (2001)

Wakil Ketua DPD PDIP Prov. Jawa Barat, Sebagai (2000 - 2005)

Wakil Ketua Dewan Perhimpunan Daerah Pemuda Demokrat (1996 - 2002)

Ketua DPC PDIP Kota Tangerang (1996 - 2000)

Ketua Yayasan Waluya Sejati Abadi (1992 - sekarang)

Wakil Ketua Dewan Dewan Perhimpunan Daerah Pemuda Demokrat (1991 - 1996)

Wakil Ketua DPD PDIP Prov. Banten, Sebagai (2007)

(TribunNewsmaker.com/Tribunnews.com)

Halaman 3/3
Tags:
Ribka TjiptaningPDIPSoeharto
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved