TOPIK
Kecelakaan Sriwijaya Air
-
Meski tak mudah bagi Hence ketika menemukan potongan organ manusia, tetapi ia bertekad kuat membantu.
-
Tim Disaster Victim Identification (DVI) RS Polri Kramat Jati berhasil mengidentifikasi dua jenazah korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ-182.
-
Dugaan KNKT menyebut mesin Sriwijaya Air SJ-182 masih menyala saat jatuh Sabtu 9 Januari 2021 dianggap terlalu dini. Terungkap dugaan penyebab lainnya
-
Meski telah teridentifikasi, nyatanya keluarga jenazah korban Sriwijaya Air SJ 182 belum ingin memakamkannya.
-
Diduga elevator copot, Sriwijaya Air SJ-182 mendadak menukik tajam, tersisa waktu hanya 2 menit untuk selamatkan kendali pesawat.
-
Youtuber Faisal Rahman yang menjadi korban Sriwijaya Air SJ 182 diketahui naik pesawat bersama kakaknya, Ash Habul Yamin
-
'Bye, bye semua keluarga' bunyi Status WhatsApp terakhir bersama si kecil Yumna. Jaket pink bergambar minimouse itu ditemukan.
-
Dua nama dan biodata korban Sriwijaya Air SJ182 yang berhasil diidentifikasi oleh tim DVI Polri.
-
Seorang penumpang sempat merekam momen terakhir di dalam pesawat Sriwijaya Air SJ-182 sebelum take off.
-
Berikut cerita 4 orang selamat dari insiden Sriwijaya Air SJ-182 yang hilang kontak pada Sabtu, 9 Januari 2021.
-
Baru-baru ini Sri Wahyuni menunjukkan rekaman video ibu dan ayahnya saat berada di dalam pesawat Sriwijaya Air SJ-182, tak sengaja rekam cuaca buruk.
-
KNKT menduga Sriwijaya Air SJ-182 menukik tajam dengan mesin masih menyala menghantam laut perairan Kepulauan Seribu, tak meledak di udara saat jatuh.
-
Berikut beberapa dugaan KNKT mengenai penyebab jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182.
-
Pihak Sarah Beatrice Alomau ungkap tak pernah pinjamkan KTP kepada korban SJ 182, begini tanggapan pihak Sriwijaya Air.
-
Update terbaru terkait jatuhnya Sriwijaya Air SJ 182, bagian dari black box pesawat ditemukan hingga daftar nama 3 korban teridentifikasi.
-
Di antara korban adalah sejumlah penumpang NAM Air yang seharusnya berangkat jam 7 pagi, namun dipindahkan ke Sriwijaya Air yang alami nasib nahas.
-
Inilah kisah Ajie Panangian, pengalaman evakuasi jenazah korban-korban Lion Air, KM Lestari dan Sriwijaya Air dari dasar laut. Ada rasa takut.
-
Data radar ADS-B kali terakhir mencatat perjalanan pesawat tersebut ketika berada di ketinggian 250 kaki di atas permukaan laut.
-
Terungkap dua penumpang Sriwijaya Air SJ 182 yang memakai identitas orang lain, ternyata sepasang kekasih.
-
Video yang berisikan pesan anak pramugari pesawat Sriwijaya Air SJ 182 kepada sang ibu baru-baru ini ramai diperbincangkan di media sosial.
-
Berikut update terkini pencarian Sriwijaya Air SJ 182. Korban teridentifikasi bertambah 3 orang.
-
Ditemukannya black box atau kotak hitam Srwijaya Air SJ 182 perlahan bisa membuka tabir apa yang terjadi dengan burung besi berusia 26 tahun itu.
-
Kunci pemecah 'teka-teki' penyebab jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182 akhirnya ditemukan.
-
Nama Sarah Beatrice Alomau (19) masuk dalam daftar penumpang Sriwijaya Air SJ-182 yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu, Sabtu (9/1/2021).
-
Putra dan menantu kesayangannya, Mulyadi bersama istrinya, Makrufatul Yeti Srianingsih ikut jatuh dalam kecelakaan nahas pesawat Sriwijaya Air SJ 182.
-
KNKT telusuri jejak radar Sriwijaya Air SJ-182 terbang di ketinggian 10.900 kaki menukik tajam tinggal 250 kaki, hilang kontak, hancur membentur laut.
-
Menyusul Okky Bisma, kini tiga korban Sriwijaya Air lainnya berhasil diidentfikasi. Ini identitas lengkapnya.
-
Kotak hitam atau black box Sriwijaya Air SJ 182 ditemukan, berikut kronologi penemuan FDR-nya.
-
Bikin merinding, inilah suasana di dasar laut saat tim SAR evakuasi korban Sriwijaya Air. Ada puing pesawat hancur, uang dan pakaian milik penumpang.
-
Turut menyelam cari jasad korban Sriwijaya Air, Ajie cerita detik-detik ngeri saat masuki lautan seperti masuk dunia lain yang berbeda.