Daftar 13 Pejabat BUMN di Era Rini Soemarno yang Tersandung Kasus di Masa Erick Thohir
Berikut 13 nama pejabat BUMN di era Rini Soemarno yang tersandung kasus di era Erick Thohir, Ari Askhara bukan yang pertama
Editor: Talitha Desena
12. Direktur Kargo dan Pengembangan Usaha Garuda Mohammad Iqbal
13. Direktur Human Capital Garuda Heri Akhyar.
(Tribunnewsmaker/*)
Sebagian artikel ini telah tayang di Tribun Bali dengan judul Era Erick Thohir, 14 Nama Petinggi BUMN di Era Rini Soemarno Tersandung Kasus, Ini Daftarnya

Ini Rumah Mewah Ari Askhara, Jadi Paling Kaya di Kampungnya, eks Dirut Garuda Selalu Tidur di Hotel
TRIBUNSTYLE.COM - Kasus penggelapan yang menimpa Ari Askhara pun membuat dirinya jadi perbincangan hangat belakangan ini.
Seperti yang diketahui, Ari Askhara terjerat kasus penyelundupan motor Harley Davidson dan sepeda Brompton, Kamis (5/12/2019).
Ari Askhara membeli motor Harley Davidson dan sepeda Brompton secara diam-diam dan tidak melaporkan kepemilikan motor tersebut di Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) miliknya.
Ia melakukan transaksi lewat pesawat Airbus A330-900 penerbangan dari Perancis ke Jakarta.

• Viral Foto dan Video Istri Dirut Garuda Ari Askhara, I Gusti Ayu Rai Dyana Dewi Ikut Kerja Sosial
• Viral Jam Tangan Tengkorak Rp 7 Miliar Milik Ari Askhara Jadi Sorotan, LHKPN Beberkan Jumlah Harta
Mengenai tindakan menyimpang itu, Menteri BUMN Erick Thohir pun langsung mengambil langkah tegas untuk memecat Ari Askhara.
Kini kehidupan Ari Askhara pun banyak dikulik.
Ari Askhara, ternyata jarang pulang ke rumahnya yang berada di Bali.
Saat pulang kampung pun, Ari tak menginap di rumah, melainkan di hotel.
Sosok Ari Askhara, Direktur Utama ( Dirut ) Garuda yang dipecat oleh Menteri BUMN, Erick Thohir saat ini masih menjadi sorotan publik.
Bahkan turut terbongkar sederet kontroversi Ari Askhara selama menjabat sebagai pemimpin Garuda.