Fakta Pamitnya Program Tonight Show, Jadi Trending Topic di Twitter, Pesan hingga Kenangan Para Host
Tonight Show pamit, para host bagikan pesan dan kenangan. Sampai jadi trending topic di Twitter.
Editor: ninda iswara
Sementara Hesti menuturkan bahwa Desta selalu menjadi sosok yang memiliki jalan keluar atas permasalahan yang terjadi.
Terakhir, Desta juga mengungkapkan kekagumannya terhadap Vincent.
Dokter Boyke sedih

Dokter Boyke ikut bersedih jika acara Tonight Show di NET TV harus berakhir.
Dokter Boyke mengaku sangat senang dengan program yang dipandu oleh Vincent dan Desta Mahendra itu karena bisa menyebarkan informasi serius dengan cara yang menyenangkan.
Seperti diketahui, Dokter Boyke mendapat kesempatan membuka klinik kecil yang menyajikan informasi-informasi menarik terkait kesehatan. (Tribunnewsmaker.com/*)
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Tonight Show Pamit, Kenangan Para Host hingga Kesedihan Dokter Boyke
dan di Tribunnews.com Tonight Show Pamit, Jadi Trending Topic di Twitter, Pesan hingga Kenangan Para Host, Ini Faktanya