Breaking News:

Ikatan Cinta

Jadi 'Korban', Ini Deretan Sinetron yang Terpaksa Bubar karena Tak Bisa Bersaing dengan Ikatan Cinta

Pesona Mas Al belum terkalahkan, berikut ini deretan sinetron yang terpaksa 'bungkus' karena tak bisa bersaing dengan Ikatan Cinta

Editor: Talitha Desena
Twitter/Official RCTI dan Instagram Arya Saloka
Sinetron Ikatan Cinta. 

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Sinetron Ikatan Cinta tetap konsisten di posisi nomor satu rating penayangan televisi.

Tampaknya sinetron Ikatan Cinta yang dbintangi Arya Saloka dan Amanda Manopo tetap tangguh meski banyak sinetron-sinetron baru yang bermunculan.

Salah satunya adalah sinetron Tiara Cinta Cita Citata baru saja ditamatkan ANTV.

Ya, Sinetron yang tayang di ANTV berumur pendek, terlebih harus melawan keganasan Ikatan Cinta, sinetron nomor 1 milik RCTI.

Munculnya sinetron yang dibintangi Stefan William dan Aliando Syarief rupanya tak mampu menyingkirkan pamor Sinetron Ikatan Cinta yang dibintangi Arya Saloka dan Amanda Manopo.

Kali ini kabar terbaru datang dari sinetron Tiara Cinta yang dibintangi pedangdut Cita Citata.

Pihak ANTV akhirnya mengakhiri tayangan Tiara Cinta walau rating sinetron tersebut sempat naik signifikan beberapa waktu lalu.

Melansir dari instagram Dunia TV, ANTV sempat menayangkan sinetron lawas yang dibintangi Marcella Zalianty dan Anjasmara di slot primetime.

Seperti yang dikutip dari Banjarmasin Post dengan judul Deretan 'Korban' Ikatan Cinta Arya Saloka RCTI, Sinetron Tiara Cinta Cita Citata Ditamatkan ANTV

Baca juga: Elsa Kembali Lolos dari Al & Andin di Ikatan Cinta? Kata-kata Glenca Chysara Disorot: Jalan Buntu

Baca juga: Didoakan Pacaran, Ini Potret Kemesraan Glenca Chysara dan Evan Sanders di Luar Syuting Ikatan Cinta

Bryan McKenzie dan Cita Citata ketika bermain sinetron Tiara Cinta.
Bryan McKenzie dan Cita Citata ketika bermain sinetron Tiara Cinta. (Dokumentasi ANTV)

Hanya saja, baru tayang sekitar 4 episode sinetron itupun mendadak bungkus dari total 20 episode yang dimiliki.

Kemudian Tiara Cinta pun ditayangkan di pukul 19.00 hingga 21.00 WIB dengan kata lain berhadapan langsung dengan Ikatan Cinta.

Tetapi sinetron bertema duyung ini akhirnya ikut kandas dan bakal menayangkan episode terakhirnya segera.

Sinetron Cita Citata di ANTV tumbang jadi korban Ikatan Cinta
Sinetron Cita Citata di ANTV tumbang jadi korban Ikatan Cinta (Instagram via Tribun Sumsel)

Jodoh Wasiat Bapak ANTB juga terancam nasibnya

Sempat digadang bakal mampu bersaing dengan sinetron lain karena dibintangi Rizky Billar cs yang tengah naik daun,

Namun performa sinetron Jodoh Wasiat Bapak babak 2 masih sangat kurang dibanding pesaingnya, dan justru kurang begitu diminati masyarakat.

Halaman 1/4
Tags:
Ikatan CintaArya SalokaAmanda Manopo
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved