Waspada, 9 Aplikasi Android Ini Berpotensi Curi Data Pribadi hingga Bajak Akun FB, Simak Modusnya
Inilah deretan aplikasi android yang dianggap berbahaya. Pasalnya, aplikasi ini berpotensi untuk mencuri data penggunanya.
Editor: Listusista Anggeng Rasmi
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Inilah deretan aplikasi android yang dianggap berbahaya.
Pasalnya, aplikasi ini berpotensi untuk mencuri data penggunanya.
Bahkan berpotensi juga untuk membajak akun Facebook.
Sebanyak sembilan aplikasi yang harus diwaspadai.
Kesembilan aplikasi ini kabarnya sudah dihapus oleh Google Play Store.
Jika sudah terlanjur menginstall-nya, maka lekas dihapus.
Lindungi data pribadi Anda agar tidak terjadi hal yang tak diinginkan.
Sebagai pengguna Android atau ponsel pintar harus pintar juga.
Jangan asal menginstall aplikasi.
Baiknya untuk sedikit lebih berhati-hati saat men-download berbagai aplikasi Android yang akan digunakan.
Beberapa di antaranya, bisa menjadi aplikasi yang berbahaya.
Mulai dari curi data pribadi hingga jadi jalan membajak akun media sosial Anda seperti di Facebook dan sebegainya.
Dikutip dari laman Kompas.com Senin 5 Juli 2021, pengguna smartphone Android kembali menjadi target para pencuri data pribadi di internet melalui aplikasi.
Kali ini, pengembang aplikasi antivirus Dr Web mengklaim ada sembilan aplikasi Android yang diduga telah disusupi oleh program berbahaya (malware).
Baca juga: DAFTAR Aplikasi Penghasil Uang Terbaru Juli 2021 Cair ke DANA, Ada Vidnow hingga Helo, Simak Caranya
Baca juga: CARA Belanja Online di Aplikasi TikTok, Beli Barang Semakin Mudah Tak Hanya Berbagai Video Pendek
Terutama dari jenis trojan.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/newsmaker/foto/bank/originals/ilustrasi-situs-google-play-9-aplikasi-android-berpotensi-curi-data-pribadi.jpg)