Lelang Barang dari Mantan & Ngaku Butuh Uang, Denise Chariesta Ternyata Masih Ngontrak, Ini Rumahnya
Inilah penampakan rumah kontrakan selebgram Denise Chariesta, sempat ngaku butuh uang hingga jual barang pemberian mantan untuk bayar kontrakan.
Penulis: Listusista Anggeng Rasmi
Editor: octaviamonalisa
Mulanya, pengusaha bunga itu hendak memberikan secara cuma-cuma pada orang lain.
Namun karena ia butuh uang, Denise lantas berpikir untuk menjualnya.
“Tadinya mau gue kasih ke orang, cuma dipikir-pikir gua lagi BU juga kan ya buat bayar kontrakan, jadi gue lelang aja,” cerita Denise Chariesta.
“Harga tertinggi nanti akan dapatkan dispenser bekas dari RD, oke," imbuhnya.
Terlepas dari hal itu, Denise Chariesta rupanya masih menempati rumah kontrakan di Jakarta.
Seperti apa rumahnya?
Bagian depan & Teras

Kontrakan yang ditempati Denise depannya dipagari warna cokelat ua.
Ketika masuk ke dalam, teras rumahnya terlihat sederhana.
Terdapat sofa berwarna hitam.
Ruang Tamu

Ada lorong yang dijadikan foyer sekaligus jadi ruang tamu.
Terlihat bersih ada banyak hiasan dinding.
Ada juga tanaman hias untuk mempercantik ruangan.
Ruang Kerja
