Berita Viral
Awalnya Lahiran Normal, Bayi di Sumut Tewas Diduga Meminum Air Ketuban, Bidan Dilaporkan:Malpraktik?
Bayi berusia lima hari di Simalungun meninggal misterius diduga setelah menenggak air ketuban, bidan dilaporkan terkait malpraktik.
Editor: Dika Pradana
Dihubungi terpisah, Kapolres Simalungun AKBP Ronald FC Sipayung membenarkan laporan Topan.
"Iya kemarin membuat pengaduan di Polres, suaminya," ujar Ronald saat dihubungi Kompas.com, Selasa (31/10/2023).
Mulai besok, pihaknya akan memintai keterangan pelapor dan saksi-saksi lainnya untuk mendalami kasus tersebut.
"Rencana kita hari ini komunikasi ke keluarga apakah pelapor dan istrinya bisa dimintai keterangan hari ini, baru semalam pengaduannya," kata Ronald.
Sementara itu, bidan Elvinawati saat dikonfirmasi belum memberikan penjelasan sama sekali.
"Pak, ini kami lagi rapat pula, nanti selesai rapat nanti ya," tutupnya.
Artikel ini diolah dari Kompas.com
Sumber: Kompas.com
Berita Terkait :#Berita Viral
| Korban Bake n Grind Marah Hingga Gebrak Meja Saat Owner Ganti Rugi 10 Juta, Padahal Omzet Segini |
|
|---|
| Dicerai Suami yang Dilantik PPPK, Safitri Kini Ketiban Rejeki Nomplok, Diberi Modal Shella Saukia |
|
|---|
| Sosok Sarah Mega, Napi Lapas Bandung Videonya Ditonton 13 Juta Kali, Warganet Penasaran Apa Kasusnya |
|
|---|
| Profesi Adi Prasetyo, Pria 34 Tahun Nikahi Janda 9 Anak Usia 63 Tahun, Ibunya Memberi Restu |
|
|---|
| 'Jangan Kaget' Peringatan Baru Yudo Sadewa Anak Menkeu Purbaya, Ungkap Ada Calon Tersangka Korupsi |
|
|---|