Breaking News:

Perilaku Tak Biasa Onad Sebelum Ditangkap Kasus Narkoba, Ucapan Manis yang Ternyata Isyarat Buruk

Beberapa hari sebelum ditangkap atas kasus narkoba, Onadio Leonardo menunjukkan perilaku yang membuat sang istri, Beby Prisillia, gelisah.

Editor: Eri Ariyanto
TribunNewsmaker.com | Warta Kota/Arie Puji Waluyo
ARTIS NARKOBA - Beberapa hari sebelum ditangkap atas kasus narkoba, Onadio Leonardo menunjukkan perilaku yang membuat sang istri, Beby Prisillia, gelisah. 

Ringkasan Berita:
  • Onadio Leonardo menunjukan gelagat tak biasa sebelum ditangkap polisi atas kasus narkoba.
  • Istrinya, Beby Prisillia bahkan sampai merasa aneh.
  • Penyanyi Onad ditangkap polisi karena diduga terlibat dalam penyalahgunaan narkoba.

TRIBUNNEWWSMAKER.COM - Beberapa hari sebelum ditangkap atas kasus narkoba, Onadio Leonardo menunjukkan perilaku yang membuat sang istri, Beby Prisillia, gelisah.

Ucapan “I love you” yang tiba-tiba datang berkali-kali terasa janggal, seolah ada sesuatu yang sedang disembunyikan.

Tak ada yang tahu, perhatian berlebihan itu justru menjadi isyarat terakhir sebelum Onad kembali terseret masalah lama yang menghantuinya.

Baca juga: Terungkap Percakapan Rahasia Menkeu Purbaya dan Jaksa Agung, Bongkar Borok Oknum Pajak & Bea Cukai

Onadio Leonardo menunjukan gelagat tak biasa sebelum ditangkap polisi atas kasus narkoba. Istrinya, Beby Prisillia bahkan sampai merasa aneh.

Penyanyi Onad ditangkap polisi karena diduga terlibat dalam penyalahgunaan narkoba.

"Benar," kata Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Kombes Ahmad David.

Namun Ahmad masih belum memaparkan kasus narkoba yang menjerat Onad.

"Nanti akan diinfokan setelah pemeriksaan," katanya.

Menurutnya hingga kini Onad masih menjalani pemeriksaan secara intensif.

"Lagi didalami," katanya.

"Nanti akan diinfokan setelah pemeriksaan ya," tambah Ahmad.

Onadio Leonardo dikenal sebagai vokalis band Killing Me Inside.

Ia mengawali kariernya di band tersebut walau akhirnya dikeluarkan.

Selain itu Onad juga pernah membintangi sejumlah film, mulai dari Hello Ghost, Why Do You Love Me, dan Alibi.com.

Onad memiliki istri bernama Beby Prisillia atau Beby Leonardo.

ARTIS NARKOBA - Beberapa hari sebelum ditangkap atas kasus narkoba, Onadio Leonardo menunjukkan perilaku yang membuat sang istri, Beby Prisillia, gelisah.
ARTIS NARKOBA - Beberapa hari sebelum ditangkap atas kasus narkoba, Onadio Leonardo menunjukkan perilaku yang membuat sang istri, Beby Prisillia, gelisah. (TribunNewsmaker.com | Warta Kota/Arie Puji Waluyo)
Halaman 1/3
Tags:
Onadio Leonardonarkobapolisi
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved