Tewas Dibunuh Kini Terungkap Identitas Mayat di Pinggir Tol Tangerang-Merak Ternyata Siswa SMK
Terungkap identitas mayat di pinggir Tol Tangerang-Merak ternyata siswa SMK.
Editor: Candra Isriadhi
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Terungkap identitas mayat di pinggir Tol Tangerang-Merak ternyata siswa SMK.
Warga di sekitar gerbang Tol Karnag Tengah, Kota Tangerang digegerkan dengan temuan mayat misterius tanpa identitas.
Penemuan mayat tersebut pertama kali diketahui pada Rabu (1/6/2022).
Sedari awal, polisi sudah menduga mayat tersebut merupakan korban pembunuhan.
Terkini identitas korban sudah diketahui, korban merupakan seorang pelajar.
Si pelaku yang melakukan pembunuhan juga sudah diamankan.
Kini pelaku masih diperiksa intensif untuk mengetahui motif dibalik pembunuhan.
Baca juga: Plastik Berbau Amis & Dikira Mayat Bayi Oleh Warga, Polisi Terlanjur Dipanggil Ternyata Isinya Ini
Baca juga: Hilang Selama 3 Hari Usai Pulang Kerja, Mayat Wanita 22 Tahun Ditemukan di dalam Septic Tank

Pasalnya ditemukan sejumlah sayatan di tubuh korban.
Mayat Pria Penuh Sayatan di pinggir jalan Tol Tangerang-Merak Ternyata Seorang Pelajar
Mayat laki-laki tanpa identias yang ditemukan di pinggir jalan Tol Tangerang-Merak, tepatnya sebelum pintu masuk gerbang tol Karang Tengah, Kota Tangerang terungkap.
Kasus ini dipastikan pembunuhan berdasarkan jasad yang penuh luka sayatan dan luka bacokan senjata tajam.
Hasil identifikasi polisi memastikan bahwa korban adalah Bayu Samudra warga Kampung Kebon Jati, Kelurahan Bojong Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang.
Korban statusnya masih pelajar, usianya 19 tahun.
Pelaku Pembunuhan Ditangkap
Baca juga: Kasihan Pak Nyesel Oknum TNI Dipaksa Buang Mayat Handi-Salsa, Atasan: Kita Tentara Jangan Cengeng!
Baca juga: TERUNGKAP Misteri Mayat Terbungkus Karung di Sumbar, Akhirnya Pelaku Berhasil Diringkus Pihak Polisi
