Breaking News:

SELAMA Ini Rajin Kondangan, Wanita Ini Kecewa, Gantian Nikah Hanya 1 dari 70 Teman Kerja yang Hadir

Hanya 1 dari 70 tamu undangan yang datang ke acara nikahannya, wanita ini beri balasan tak terduga pada teman-teman kerjanya.

Penulis: Monalisa
Editor: galuh palupi
Luigi Pozzoli/Unsplash, Ohbulan.com
Ilustrasi pengantin nangis, dari 70 undangan untuk temannya, hanya 1 yang datang, meja khusus jadi kosong 

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Seorang wanita marah besar di hari pernikahannya.

Momen pernikahan seharusnya penuh dengan kebahagiaan, namun tidak bagi wanita asal China ini.

Bagaimana tidak, wanita ini ternyata telah dikecewakan oleh teman-teman kerja di hari pernikahannya.

Sang wanita diketahui sudah mengundang semua teman-teman kerjanya.

Namun siapa sangka, dari 70 undangan hanya satu teman yang hadir di pesta pernikahan wanita ini.

Baca juga: PAMIT ke Toilet, Pria Syok saat Kembali Calon Istrinya Malah Hilang, Batal Nikah, Ini yang Terjadi

Baca juga: 10 TAHUN Nikah Wanita Ini Heran Suami Bersikap Tak Biasa, Kini Syok Temukan Benda Menjijikkan di Tas

Ilustrasi pengantin wanita menangis
Ilustrasi pengantin wanita menangis (dreamtimes.com)

Sontak sang pengantin wanita langsung memberi balasan tak terduga untuk teman-temannya tersebut.

Mengutip dari ETtoday.com, Sabtu (20/8/2022), wanita yang enggan menyebutkan namanya ini membagikan kisah pilu di hari pernikahannya di sebuah media sosial.

Awalnya. wanita ini mengaku telah dipermalukan oleh teman-teman kerjanya di hari pernikahannya.

Diakui sang wanita, ia sudah bekerja di perusahaan selama lima tahun lamanya.

Ia merasa memiliki hubungan yang baik dan erat dengan teman-teman kerjanya.

Ia pun rajin menghadiri pernikahan teman-teman kantornya selama ini.

Baca juga: Mertua Terlalu Mengatur & Komentari Resepsi Pernikahan, Pengantin Kesal Karena Hanya Dibiayai Segini

Hingga akhirnya tiba di sebuah momen sang wanita gantian yang menggelar pernikahan.

Ia pun mengundang semua teman kerjanya.

Bahkan sang wanita mengaku tak ingin ada yang terlewat lantaran tak ingin ada teman yang merasa terlupakan.

Wanita ini pun yakin jika akan banyak teman yang hadir di acara pernikahannya lantaran selama ini iajuga melakukan hal yang sama.

Halaman 1/4
Tags:
Chinaviral
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved