Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Soal PKN Kelas 4 SD: Sebutkan Lembaga-Lembaga Negara yang Ada di Pemerintahan !
Berikut ini merupakan kunci jawaban soal PKN kelas 4 SD: Sebutkan lembaga-lembaga negara yang ada di pemerintahan !
Editor: Tim TribunNewsmaker
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Berikut ini merupakan kunci jawaban soal PKN kelas 4 SD: Sebutkan lembaga-lembaga negara yang ada di pemerintahan !
Kunci jawaban Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) Kelas 4 SD yang mengenai Lembaga Negara dan Pemerintahan. Kunci jawaban ini dapat membantu siswa untuk latihan soal menghadapi ulangan harian, UTS maupun PAS.
Dibawah ini terdapat kunci jawaban soal PKN kelas 4 SD terdiri dari 25 pilihan ganda, soal uraian 10 butir, dan 5 soal essay sebagai berikut :
A. Berilah tanda silang (x) di depan huruf a,b,c atau d di depan jawaban yang benar !
1. Lembaga negara yang berwenang untuk membuat peraturan perundang-undangan dinamakan lembaga ....
a. Eksekutif
b. Legislatif
c. Hukum
d. Pemilu
2. Berikut ini yang merupakan lembaga eksekutif adalah ....
a. DPR
b. MPR
c. DPD
d. Presiden
3. Menetapkan undang-undang dasar adalah tugas ....
a. Presiden
b. MPR
c. DPR
d. Menteri
4. Presiden dan wakil presiden dilantik oleh ....
a. DPR
b. MPR
c. MA
d. Jaksa agung
5. Anggota MPR terdiri atas anggota ....
a. DPR dan utusan daerah
b. DPR dan menteri-menteri
c. DPR dan DPD
d. DPR dan golongan
6. Tugas dan wewenang DPR adalah sebagai berikut, kecuali ....
a. Membentuk undang-undang yang dibahas bersama presiden.
b. Menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
c. Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan undang-undang.
d. Melantik Presiden dan Wakil Presiden
7. Hak yang dimiliki DPR untuk melakukan penyelidikan terhadap jalannya pemerintahan negara dinamakan ....
a. Hak angket
b. Hak Interpelasi
c. Hak Anggaran
d. Hak Budget
8. Anggota DPD wakil dari setiap provinsi ditetapkan sebanyak ....
a. 3 orang
b. 10 orang
c. 7 orang
d. 4 orang
9. Presiden keempat republik Indonesia adalah ....
a. Soekarno
b. Soeharto
c. B.J. Habibie
d. Abdurrahman Wahid
10. Pengampunan atau penghapusan hukuman yang diberikan presiden kepada seseorang yang telah melakukan tindak pidana tertentu dinamakan ....
a. Amnesti
b. Abolisi
c. Grasi
d. Rehabilitasi
11. Lembaga yang berwenang untuk mengajukan calon hakim agung kepada DPR adalah ....
a. Komisi Pemberantasan Korupsi
b. Komisi Yudisial
c. Komisi Pemerintahan
d. Komisi Pemilihan Umum
Sumber: Banjarmasin Post
Jawaban Pelatihan Pintar Kemendag Modul 3.4: Tugas Utama Seorang Waka Kurikulum di Sebuah Sekolah? |
![]() |
---|
Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 154 155: Berikan Penilaian Kalian Terhadap Cerita Tersebut |
![]() |
---|
Jawaban Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 87: Who Will in The Information In he Text Useful? |
![]() |
---|
Jawaban PJOK Kelas 4 Halaman 12: Apa Yang Kamu Ketahui Tentang Gerak Berpindah Tempat? |
![]() |
---|
Jawaban Informatika kelas 5 Halaman 105 Bagaimanakah Cara Menyusun Algoritma Secara Runtut dan Logis |
![]() |
---|