Selebrita
Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Singgung Sembunyikan Isi Hati saat Konser, Curcol: Cuma Topeng Ya?
Sebelum gugat cerai Hamish Daud, Raisa sempat singgung sembunyikan isi hati saat konser, benarkah curhat colongan?
Penulis: ninda iswara
Editor: ninda iswara
Penyanyi berusia 35 tahun tersebut sempat memberikan sebuah pengantar saat konser.
Kala itu Raisa akan membawakan lagunya yang berjudul Si Paling Mahir.
Sebelum bernyanyi, ia menjelaskan makna di balik Si Paling Mahir.
Baca juga: Tubuh Lemah Idap Kanker, Ibunda Masih Kuatkan Raisa yang Nangis, Muncul Isu Gugat Cerai Hamish Daud
Pengantar yang disampaikan oleh Raisa ini disinyalir merupakan isi hatinya.
"Kenapa aku kasih nama 'Si Paling Mahir', dia tuh mahir apa sih? Aku rasa lagu ini bisa relate ke banyak orang," ujar Raisa.
Ternyata lagu Si Paling Mahir menceritakan kemampuan seseorang dalam menyembunyikan perasaannya.
"Karena in one way or another, I feel like kita adalah orang yang paling mahir untuk menyembunyikan isi hati kita yang sebenarnya," lanjut Raisa.
"Kelihatan baik-baik saja, paling pintar. Kelihatan enggak ada masalah, nomor satu," imbuhnya.
Menurut Raisa, banyak orang yang selalu berusaha untuk menutupi kesedihannya.
Mereka menutupinya dengan topeng kebahagiaan.
Topeng kebahagiaan bisa berupa postingan-postingan penuh bahagia yang dipamerkan di media sosial.
"Apalagi kalau lihat TikTok kamu, Instagram kamu kayaknya happy terus. Padahal kalau curhat, kayaknya ceritanya beda deh. Enggak ada yang tahu isi hatinya gimana," papar Raisa.
Ibu satu anak ini juga menilai kalau semua orang mahir menutupi isi hatinya, termasuk kesedihan yang mungkin tak ingin ditunjukkan kepada dunia.
"Jadi, pesan moral dari lagu ini adalah semua orang itu paling mahir buat menutupi isi hatinya paling dalam yang mungkin bikin dia sedih," ucapnya.
Dari pesan tersebut, Raisa mengingatkan pentingnya untuk selalu bersikap baik kepada siapa pun dan tidak terbiasa membandingkan beban hidup kita dengan orang lain.
Sumber: Tribunnewsmaker.com
| Seminggu di Lapas Nusakambangan, Ammar Zoni Mengaku Tak Betah, Minta Sidang Offline di Jakarta |
|
|---|
| Cuma Pacaran Setahun, Raisa Bocorkan Alasan Memilih Hamish Daud Sebagai Suami: Dia Caper ke Aku |
|
|---|
| Digugat Cerai Raisa, Kenang Lagi Janji Hamish Daud saat Menikah, Dulu Sampai Nangis, Kini Ingkar? |
|
|---|
| Kondisi Ekonomi Hamish Daud, Resmi Digugat Cerai Raisa, Lama Tak Digaji, Kehilangan Banyak Pekerjaan |
|
|---|
| Curhat Hamish Daud Soal Raisa sebelum Isu Keretakan Rumah Tangga: Setengah Jokes Saya Dia Gak Ngerti |
|
|---|