Berita Viral
Pilu Kisah Haikal Bocah 10 Tahun jadi Pemulung Demi Hidupi Adik, Diduga Ditinggal Ortu Sejak Balita
Pilu kisah Haikal bocah 10 tahun jadi pemulung demi hidupi adik, diduga ditinggal ortunya sejak balita.
Editor: Listusista Anggeng Rasmi
Unggahan tersebut langsung menyentuh hati banyak warganet yang merasa iba dan kagum pada semangat bocah itu.
Warganet berharap agar Haikal dan adiknya mendapat perhatian dari pihak berwenang maupun dermawan agar dapat melanjutkan pendidikan dengan lebih layak.
Salah satu warganet pun mengaku pernah melihat dua kakak beradik ini diduga di kawasan Jelutung, Kota Jambi.
"Bangkit nugrohoayo para pendiri pondok , kyai , gus,dsb, tolong asuh mereka," kata bbangkitnugroho.
"mana nih.. pemerintah daerah.. KPAI ga ada suaranya.." kata yudhitc.
"Semoga Ade Haikal nanti dewasa jadi orang sukses..amin hati aku langsung nyesek bgt ya allah," kata Silv.
"yaa Allah heran sama orang tua nya masa gak ingat sama sekali sama anak nya apakah mereka gak punya hati," ujar Cecep Suryadi.
Hingga berita ini tayang, belum diketahui pasti di mana Haikal dan adiknya tinggal.
(TribunNewsmaker.com/TribunSumsel)