Disebut Tak Pernah Tinggal di Medan, Bobby Nasution Beri Sindiran, Ini Janjinya Jika Jadi Wali Kota
Dicibir tak pernah tinggal di Medan, ini tanggapan Bobby Nasution. Ungkap janji jika jadi Wali Kota Medan.
Editor: ninda iswara
TribunNewsmaker.com Kolase/ Instagram @Ahok_Kita/ Istimewa
Disebut Tak Pernah Tinggal di Medan, Bobby Nasution Beri Sindiran, Ini Janjinya Jika Jadi Wali Kota
Dasco mengatakan Prabowo berpesan kepada menantu Presiden Joko Widodo itu agar aktif berkomunikasi dengan partai politik lain, khususnya di tingkat lokal.

Namun Dasco menyebut dalam pertemuan itu Prabowo belum memberikan rekomendasi untuk pencalonan Bobby.
Gerindra akan memutuskan calon yang diusung di Pilkada 2020 pada Januari mendatang.
"Memang Bobby adalah calon dari luar yang pertama diterima Pak Prabowo," jelasnya.
"Akhir Januari semua pilkada baru akan diputuskan di Gerindra," tegas Dasco. (TribunNewsmaker.com/*)
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Bobby Nasution Bertemu Prabowo, Bicara Pencalonan Wali Kota Medan 2020