SIAP-SIAP Kartu Prakerja 2021 Pantau www.prakerja.go.id, Cara Mudah Mendaftar Klik 'Daftar Sekarang'
Program Kartu Prakerja tahun 2021 atau gelombang 12 segera dibuka. Persiapkan diri dan cermati langkah mendaftar Kartu Prakerja di www.prakerja.go.id.
Editor: Vega Dhini Lestari
- Masuk ke www.prakerja.go.id
- Pilih Menu "Daftar Sekarang"
- Masukkan nama lengkap, alamat email, dan password
- Cek email untuk konfirmasi akun
- Setelah konfirmasi akun berhasil, kembali ke website www.prakerja.go.id
Baca juga: Program Kartu Prakerja Kembali Dibuka Tahun 2021: Simak Syarat, Cara Buat Akun serta Pendaftarannya
Baca juga: KABAR BAIK 4 Bantuan Ini Akan Ada hingga 2021: Bansos Tunai, BLT UMKM, Kartu Prakerja & Subsidi Gaji
2. Isi data diri
- Masukkan email dan password
- Masukkan nomor KTP dan tanggal lahir
- Isi data dirimu dengan lengkap, seperti alamat rumah, nama lengkap, dan lain-lain.
- Upload foto KTP
- Masukkan nomor telepon dan kote OTP yang dikirim ke nomor ponsel
3. Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar
- Ikuti tes dengan klik "Mulai Sekarang"
- Siapkan alat tulis untuk tes online yang berlangsung selama 15 menit
- Setelah selesai, tunggu email pemberitahuan dari Kartu Prakerja.