Daun Binahong
Bisa Jadi Lauk Makan Siang, Ini Resep Mudah Memasak Tumis Daun Binahong, Siapkan Bahan-bahannya
Berikut ini resep masakan tumis berbahan dasar daun binahong yang kaya akan khasiat baik untuk kesehatan tubuh
Penulis: Nafis Abdulhakim
Editor: Nafis Abdulhakim
Daun dari tanaman merambat ini terkandung minyak atsiri.
Minyak atsiri dalam daun binahong ini bersifat sebagai antiseptik alami.
Daun binahong juga dipercaya mampu melancarkan metabolisme tubuh.
Askorbat
Digunakan pada saat perang Vietnam, daun binahong memiliki kandungan askorbat.
Asam askorbat ini diklaim mampu mempermudah penutupan luka.
Selain itu, kandungan ini mampu meminimalisir infeksi.
Dari Research Gate, ekstrak daun binahong mampu mencegah penuaan dini.
Ini lantaran sifat anti-aging yang ada di dalamnya.
Alkaloid
Daun tanaman merambat yang biasa ditemukan di pekarangan rumah ini memiliki kandungan alkaloid.
Kandungan ini berperan sebagai antioksidan.
Alkaloid mampu membantu meregenerasi sel kulit mati.
Selain itu, kandungan ini mampu menangkal paparan radikal bebas.
Daun binahong memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.
Akan tetapi, Anda sebaiknya tidak mengonsumsi daun binahong secara berlebihan.
Pasalnya, mengonsumsi daun binahong terlalu banyak bisa menyebabkan kepala pusing, sulit buang air kecil, jantung berdebar, kehilangan nafsu makan, sakit kepala, mual, muntah, dan insomnia.
(Tribunnewsmaker.com/Nafis)
Baca artikel Daun Binahong lainnya di sini
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/newsmaker/foto/bank/originals/sajian-tumis-kangkung-untuk-menu-buka-puasa.jpg)