Viral Hari Ini
Restoran Malaysia Tutup Usai Direkam Diam-diam, Anak Karyawan Buang Air Kecil di Dapur, Ini Videonya
Sebuah restoran Malaysia terpaksa tutup setelah karyawan ketahuan suruh sang anak buang air kecil di dapur tempat memasak makanan
Penulis: Talitha Desena Darenti
Editor: Candra Isriadhi
WORLD OF BUZZ
Restoran Malaysia tutup usai karyawan ketahuan suruh sang anak buang air kecil di dapur
Selain area dapur, petugas juga memeriksa bagian pembuangan dapur yang terletak di belakang restoran.
Tak jauh berbeda dengan dapur, bagian pembuangan tampak tak rutin dibersihkan.
Petugas mendapati area inilah yang menjadi sarang tikus.
Baca juga: Viral Wanita Videokan Toilet SPBU Ini Bikin Betah, Mewah Bak Toilet Sultan, di Sini Lokasinya
Sontak video ini menjadi sorotan publik.
Banyak netizen yang meminta agar petugas meninda tegas pemilik restoran yang tidak tertib pada aturan untuk menjaga kebersihan dapurnya.
Tonton video selengkapnya di sini
(Tribunnewsmaker.com/Talitha/Galuh Palup)