Berita Kriminal
HEROIK! Marbot 61 Tahun di Balikpapan Hajar Pencuri Kotak Amal, Ternyata Pelaku Curanmor: Dibanting
Marbot berusia 61 tahun berhasil menghajar pelaku pencurian kotak amal masjid di Balikpapan, pelaku dibanting dan dipukul.
Editor: Dika Pradana
Aksi pencurian kotak amal tersebut terekam kamera CCTV dan diunggah di media sosial oleh pemilik warung makan.
Sontak video tersebut mendadak viral di media sosial dan menjadi perbincangan publik.
Dari video tersebut, akhirnya terbongkar siasat jitu pria itu ketika menggondol kotak amal.
Diketahui, insiden pencurian kotak amal itu terjadi di sebuah rumah makan di Jalan Pintu Air IV, Simalingkar B, Kota Medan.
Dalam video tersebut tampak, seorang pria datang ke lokasi dengan berpura-pura membeli makan.
Saat pemilik rumah makan tengah sibuk, pria itu langsung melan arkan aksinya mencuri kotak amal.
Baca juga: Saya Lacak! Lapor Polisi Tak Ada Kejelasan, Pria di Sidoarjo Ini Tangkap Sendiri Pencuri Motornya
Aksi tak terpuji pria yang mencuri kotak infak di warung makan itu terekam CCTV dan kini rekaman itu viral dan beredar di media sosial.
Salah satu akun yang mengunggah video itu adalah akun Instagram @medanku.
Dalam keterangan unggahan itu disebutkan bahwa kejadian itu terjadi pada Selasa, (4/7/2023) sekitar pukul 15.30 WIB.
"Waspada Pencurian Kotak Amal. Menurut pengirim video kejadian di rumah makan. Alamat : Jln.Pintu air 4, Simalingvide.
Kronologi : pelaku pura2 membeli lalu memasukkan kotak amal ke dalam plastik hitam yang di bawa nya....Kejadian hari ini selasa 4 juli 2023 pukul 15.30 wib," isi narasi dalam keterangan unggahan itu.
Baca juga: MALING! Nenek Tak Takut Duel dengan 2 Pencuri, Korban Dilempar Linggis Lolos, Pelaku Menyerah
Dalam unggahan itu, tampak pelaku yang mengenakan kaos dan topi.
Dia berpura-pura membeli makan di warung tersebut.
Saat pemilik warung tengah sibuk menyiapkan pesanannya, pria itu kemudian mengambil sesuatu dari atas meja.
Ternyata yang diambil pria tersebut kotak amal.
Baca juga: MERESAHKAN! Dua Pencuri di Prabumulih Ditembak Polisi,Target 4 Motor Sebulan:Terkuak Siasat Liciknya
Sumber: Tribun Kaltim
| Pria di Pati Meninggal di Rumah Penuh Sampah, 8 Tahun Hidup Sendiri, Gelagat Terakhir: Ambil Pesanan |
|
|---|
| Nasib Heryanto yang Tega Bunuh Dina Karyawati Minimarket di Purwakarta, Kini Terancam Hukuman Mati |
|
|---|
| Kronologi Hadi Siswanto Tembak Mati Warga di Banyuasin, Cekcok Antrean di SPBU, Panik Lihat Obeng |
|
|---|
| 6 Fakta Bocah di Bojonggede Tewas Dianiaya Ibu Tiri, Luka Lebam & Cekekan Ngaku Jatuh, Pelaku Panik |
|
|---|
| Pengakuan Gandi Pegawai BUMN Bunuh Istri di Banyuwangi, Ketahuan Selingkuh, Menyesal Usai Ingat Anak |
|
|---|