Berita Viral
5 Weton yang Cocok Jadi Pemimpin Menurut Primbon Jawa, Kamis Legi Sangat Berkarisma
Berikut ini 5 weton yang cocok untuk menjadi pemimpin menurut Primbon Jawa, ada yang sangat berkharisma
Penulis: Talitha Desena Darenti
Editor: Talitha Desena
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Berikut ini 5 weton yang cocok untuk menjadi pemimpin menurut Primbon Jawa!
Seperti yang diketahui, dalam budaya Jawa, weton atau hari kelahiran seseorang memiliki makna mendalam dalam kehidupan seseorang.
Setiap weton orang dianggap memiliki karakteristik dan juga garis takdir di kehidupan ini.
Nah, berikut ini adalah 5 weton yang cocok untuk menjadi pemimpin menurut Primbon Jawa, dimana ada yang dianggap memiliki karisma.
Inilah 5 weton yang cocok untuk menjadi pemimpin menurut Primbon Jawa seperti yang dilansir dari kanal YouTube @NgaosJawa!
Baca juga: 5 Weton yang Dianggap Membawa Sial hingga Ditakuti Banyak Orang, Termasuk Selasa Kliwon
1. Jumat Pon
Orang-orang dengan weton Jumat Pon adalah orang yang terlahir cerdas.
Tak hanya cerdas, mereka juga memiliki daya tarik yang misterius sehingga membuat orang lain penasaran.
Selain itu, mereka kemampuan intelektual yang tinggi dan suka belajar hal-hal baru.
Dan daya tarik mereka bisa memikat dan mempengaruhi orang lain dengan mudah untuk mengikuti perkataan mereka.
Apalagi, mereka bisa berpikir kritis dan mampu untuk mengambil keputusan yang tepat dalam hidup.
Mereka selalu mempertimbangkan banyak hal sebelum membuat keputusan dan tidak mudah terburu-buru dalam mengambil keputusan.
Karena itulah, orang-orang dengan weton Jumat Pon bisa menjadi penasihat yang baik bagi orang lain.
2. Sabtu Wage
Orang-orang dengan weton Sabtu Wage adalah weton yang sangat menghargai tradisi dan nilai-nilai luhur.
Sumber: Tribunnewsmaker.com
| Akhirnya Denada Bereaksi Usai Digugat Pemuda Banyuwangi karena Dugaan Penelantaran: Pilih Santai |
|
|---|
| Sosok Yansori, Anggota DPRD Tersangka Dugaan Mafia Tanah di Ogan Ilir Sumsel: Serobot Tanah Negara |
|
|---|
| Hantam Dua Truk Semen dan Sebuah Truk, Polisi Sita Vape dari Pengemudi |
|
|---|
| Oknum Polisi Deli Serdang Curi Motor Polisi di Kantor Polisi, Motor CRF Dijual Harga Rp 9,5 Juta |
|
|---|
| Nasib Pedangdut Denada, Usai Urus Putrinya Sakit kanker, Kini Digugat: Diduga Telantarkan Putranya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/newsmaker/foto/bank/originals/Ini-5-weton-yang-cocok-untuk-menjadi-pemimpin-menurut-Primbon-Jawa.jpg)