Pilkada 2024
Rekam Jejak Hari Wuryanto Bupati Terpilih Madiun 2024, Pernah Kerja di BPR, Segini Hartanya Sekarang
Berikut rekam jejak Hari Wuryanto, Bupati terpilih di Pilkada Madiun 2024, pernah kerja di BPR, segini kekayaannya sekarang.
Editor: Eri Ariyanto
Selain dikenal sebagai Wakil Bupati Madiun, Hari Wuryanto juga kerap membantu Bupati Ahmad Dawami menentukan perekonomian daerahnya.
Hal ini dikarenakan latar belakang pendidikan dan pekerjaan Hari Wuryanto yang pernah berkecimpung di dunia perbankan.
Beliau juga berkecimpung menjadi Pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia.
Riwayat Organisasi:
Pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia Komisariat Fakultas Hukum Universitas Jember (1984–1987)
Pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia Cabang Jember (1987–1990)
Ketua Persaudaraan Setia Hati Terate Cabang Jember (1984–1987)
Pengurus Daerah Khusus Pusat Persaudaraan Setia Hati Terate Madiun (2008–2012)
Ketua Perbarindo Dewan Pimpinan Komisariat Madiun (2008–2011)
Ketua Dewan Pimpinan Daerah Perbarindo Jawa Timur (2011–2014)
Dewan Pembina Yayasan Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia Jawa Timur (2011–2014)
Ketua Yayasan Setia Hati Terate (2014–sekarang)
Sekretaris Umum Persaudaraan Setia Hati Terate Pusat (2016–2021)
Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Kabupaten Madiun (2020–2025)
Karier:
Sosok 2 Pasang Kakak-Adik Sama-Sama Jadi Kepala Daerah di Sulawesi Selatan, Karier Politiknya Moncer |
![]() |
---|
Rekam Jejak Constant Karma, Cawagub Baru Pasangan Benhur Tomi Mano, Gantikan Yeremias Bisai |
![]() |
---|
Bupati Termuda di Jawa Barat Ini Punya Harta Kekayaan Rp1,4 Miliar di Usia 28 Tahun, Dulu Kerja Apa? |
![]() |
---|
Harta Kekayaan Fahmi Muhammad Hanif, Bupati Purbalingga yang Tawari Vokalis Sukatani Jadi Guru Lagi |
![]() |
---|
Breaking News! Putusan MK Pilkada Barito Utara, 2 TPS Ini Wajib Pemungutan Suara Ulang |
![]() |
---|