Breaking News:

Bansos dan BLT

Bansos Mitigasi Risiko Pangan 2024 Cair, Warga Miskin Bisa Langsung Mengambil Beras 10 Kilogram

Bansos Mitigasi Risiko Pangan (MRP) 2024, warga miskin yang tercatat sebagai KPM bisa langsung mengambil beras 10 kilogram.

Editor: Candra Isriadhi
Tribun Jabar/Gani Kurniawan
Keluarga Penerima Manfaat (KPM) antre menerima pembagian beras Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) di Kantor Pos Besar Bandung, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (29/2/2024). 

Beberapa bansos tersebut yaitu seperti halnya bantuan PIP Kemdikbud, Atensi YAPI dan BLT Dana Desa.

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) antre menerima pembagian beras Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) di Kantor Pos Besar Bandung, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (29/2/2024).
Keluarga Penerima Manfaat (KPM) antre menerima pembagian beras Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) di Kantor Pos Besar Bandung, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (29/2/2024). (Tribun Jabar/Gani Kurniawan)

Bansos ini masih terus dicairkan oleh pemerintah secara bertahap di bulan Juli ini kepada para Keluarga Penerima Manfaat atau KPM.

Demikian informasi mengenai pencairan bansos MRP pangan beras 10 Kilogram dan PKH tahap 3 alokasi Juli khusus KPM kategori seperti di atas, serta jenis bantuan lainnya. 

(TribunNewsmaker.com/TribunPontianak.co.id)

Halaman 2/2
Tags:
jadwal pencairan bansosjenis jenis bansosBansos 2024Bansos BerasBansos MRPBLT Mitigasi Risiko Pangan
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved