Sosok
Profil & Sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara 2025, Dulu Cuma Jadi Pengurus KONI di Kecamatan
Berikut profil dan sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara Terpilih 2024 yang dilantik Presiden Prabowo Subianto.
Editor: Eri Ariyanto
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Berikut profil dan sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara Terpilih 2024 yang dilantik Presiden Prabowo Subianto.
Menurut hasil pleno KPU RI, pasangan Muhammad Bobby Afif Nasution - Surya keluar sebagai pemenang di Pilkada Sumatera Utara 2024 berkat mendapatkan 1.947.458 suara.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut profil dan sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara periode 2025-2030.
Baca juga: Sepak Terjang Aris Suharyanta Wakil Bupati Bantul 2025, Dulunya Cuma Jadi Pekerja di Pemerintahan
Masyarakat Provinsi Sumatera Utara tentu sudah tidak asing dengan sosok Surya.
Pasalnya, Surya pernah menjadi Bupati Asahan selama dua periode yaitu pada 2019-2021 dan 2021-2025.
Selain itu, Surya juga merupakan sosok yang sudah menggeluti bidang politik sejak lama.
Bahkan Surya pernah menjadi Sekretaris PKB Pujakesuma Kecamatan Air Putih pada 1991-1999.
Hingga akhirnya Surya memilih untuk pindah ke Partai Golkar sebagai kendaraan politiknya.
Karier politik Surya terus meningkat hingga akhirnya bisa merasakan duduk di kursi Gubernur Sumatera Utara.
Data diri Surya
Nama lengkap: Surya
Tempat/tanggal lahir: Pulu Raja, 22 Mei 1955
Agama: Islam Istri: Titiek Sugiharti
Riwayat pendidikan Surya
D3 Sekolah Tinggi Teknik Medan (1978)
| Gusti Purbaya Calon Raja Keraton Solo Penerus Pakubuwono XIII, Adik Sinuhun Singgung Wasiat: Tunggu | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Sosok Bripda Waldi, Polisi Bunuh Dosen YE di Jambi, Rudapaksa Korban, Bawa Kabur Mobil, Ini Motifnya | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Sosok Jay Alatas Ayah Sabrina Alatas, Pengusaha Kaya & Musisi Jazz, Mantan Suami Artis Cantik Ini | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Sosok Gusti Purbaya, Putra Bungsu Pakubuwono XIII, Calon Kuat Raja Solo, Baru 21 Th, Sindir Gibran | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Sosok GKR Timoer Rumbai, Putri Sulung PB XIII, Kerap Buat Konten di Keraton, Sempat Main Film | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|