Sosok
Profil & Sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara 2025, Dulu Cuma Jadi Pengurus KONI di Kecamatan
Berikut profil dan sosok Surya Wakil Gubernur Sumatera Utara Terpilih 2024 yang dilantik Presiden Prabowo Subianto.
Editor: Eri Ariyanto
STM Instruktur Negeri Medan (1971)
SMP Negeri Pulau Rakyat (1968)
SD Negeri Pulu Raja (1962).
Riwayat pekerjaan Surya
Wakil Gubernur Sumatera Utara (2025-sekarang)
Bupati Asahan (2020-2025)
Wakil Ketua Dewan Pimpinan Tinggi Partai Golkar Provinsi Sumatera Utara (2024-2029)
Dewan Penasehat Partai Golkar Kabupaten Asahan (2020-2025)
Ketua Dewan Pendidikan Kabupaten Asahan (2006-2009)
Ketua PKB Puja Kesuma Kecamatan Air Putih (2005-2010)
Kepala Bidang KONI Kecamatan Air Putih Bidang Evaluasi (1987-1991)
VISI
Kolaborasi SUMUT Berkah menuju Sumatera Utara yang Unggul, Maju dan Berkelanjutan
MISI
Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM)
Menjaga Stabilitas Makro Ekonomi Daerah
Meningkatkan Kualitas Tata Kelola Pemerintahan
Mengembangkan dan Menata Infrastruktur yang Berkualitas, Estetik dan Ramah Lingkungan.
Memperkuat ketahanan sosial, dan budaya untuk membangun masyarakat Sumut yang tangguh
(TribunNewsmaker.com/TribunBatam.id)
| Gusti Purbaya Calon Raja Keraton Solo Penerus Pakubuwono XIII, Adik Sinuhun Singgung Wasiat: Tunggu |
|
|---|
| Sosok Bripda Waldi, Polisi Bunuh Dosen YE di Jambi, Rudapaksa Korban, Bawa Kabur Mobil, Ini Motifnya |
|
|---|
| Sosok Jay Alatas Ayah Sabrina Alatas, Pengusaha Kaya & Musisi Jazz, Mantan Suami Artis Cantik Ini |
|
|---|
| Sosok Gusti Purbaya, Putra Bungsu Pakubuwono XIII, Calon Kuat Raja Solo, Baru 21 Th, Sindir Gibran |
|
|---|
| Sosok GKR Timoer Rumbai, Putri Sulung PB XIII, Kerap Buat Konten di Keraton, Sempat Main Film |
|
|---|