Harta Kekayaan Sugiri Sancoko, Bupati Ponorogo yang Kena OTT KPK, Tanah dan Bangunannya Rp5,7 Miliar
Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko punya harta Rp6,3 M, tapi kini tersandung OTT KPK kasus jabatan.
Editor: Eri Ariyanto
8. Tanah Seluas 552 m2 di KAB / KOTA PONOROGO, WARISAN Rp. 129.000.000
9. Tanah Seluas 280 m2 di KAB / KOTA PONOROGO, WARISAN Rp. 112.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 153.000.000
1. MOBIL, TOYOTA ALPHARD Tahun 2006, HASIL SENDIRI Rp. 125.000.000
2. MOTOR, VESPA PRIMAVERA Tahun 2018, HASIL SENDIRI Rp. 28.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 218.937.095
D. SURAT BERHARGA Rp. ----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 204.441.029
F. HARTA LAINNYA Rp. ----
Sub Total Rp. 6.358.428.124
III. HUTANG Rp. ----
IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp. 6.358.428.124
Terkena OTT KPK
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, pada Jumat (7/11/2025).
Informasi tersebut dibenarkan oleh Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto saat dikonfirmasi Kompas.com, Jumat.
Fitroh Rohcahyanto mengatakan, operasi tangkap tangan (OTT) yang melibatkan Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko, terkait kasus promosi jabatan.
Dalam operasi senyap itu, KPK mengamankan beberapa pihak, salah satunya Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko.
"Sudah (ditangkap)," kata Fitroh saat dikonfirmasi Kompas.com, Jumat (7/11/2025).
“(Kasus) Mutasi dan promosi jabatan,” katanya.
Sempat Dipanggil KPK
| Survei Indikator: Prabowo Jadi Capres Terkuat, Dedi Mulyadi Unggul Jauh dari Anies Baswedan & Gibran |
|
|---|
| Bupati Klaten Hamenang Dukung Produk Lokal, Beli Dandang Bakso dan Toples Snack Khas Jambu Kidul |
|
|---|
| Petani Tembakau Jambu Kidul Usulkan Bantuan Traktor ke Bupati Klaten Hamenang |
|
|---|
| Tabel Angsuran KUR Mandiri November 2025, Pinjaman Mulai Rp10 Juta sampai Rp500 Juta, Cicilan Ringan |
|
|---|
| Detik-detik Mencekam Hansip di Cakung Jaktim Tewas Usai Ditembak Maling saat Gagalkan Aksi Curanmor |
|
|---|