Breaking News:

Sosok Gita Sjahrir, Keponakan Luhut yang Kecewa Soeharto Jadi Pahlawan, Ungkap Kisah Pilu Keluarga

Gita Sjahrir keponakan Luhut Binsar Pandjaitan ungkap rasa kecewa dengan diberikannya gelar pahlawan ke Soeharto pada 10 November 2025

Instagram @gitasees
GELAR PAHLAWAN SOEHARTO - Kolase potret Gita Sjahrir dan foto lawas keluarganya diambil dari Instagram @gitasees. Gita Sjahrir ungkap kecewa karena Soeharto diberi gelar pahlawan 

Sang ayah ternyata disembunyikan di selokan oleh aktivis lain untuk menghindari penangkapan.

Namun di momen itu, Gita mengenang sang ayah masih memiliki semangat juang.

"Indonesia akan reformasi. Gita, kita sekarang bebas," ungkap Gita mengenang perkataan sang ayah.

"So, imagine my surprise when I realized that what my father fought against - is now the hero.

(Jadi bayangkan bagaimana terkejutnya aku ketika menyadari apa yang ayahku lawan kini menjadi pahlawan)," pungkasnya. (Tribunnewsmaker)

Halaman 3/3
Tags:
Gita SjahrirLuhut Binsar PandjaitanSoeharto
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved